Twilight render merupakan salah satu alat render alternatif selain vray sketchup, disamping penggunaannya yang mudah twilight render juga mempunyai proses render yang cepat dengan kualitas yang lumayan bagus, untuk melakukan edit material di twilight render ini juga sangat mudah karena selain kita bisa melakukan setting sendiri, kitapun juga sudah diberikan settingan material seperti kaca, gelas dan metal. selain kecepatan render twilight juga menyediakan fitur rendering animation, yang menurut saya menarik adalah diberikannya settingan waktu dari detik berapa ke detik berapa kita ingin melakukan render, hal ini sangat menarik karena kita bisa melakukan render secara bertahap karena mengingat untuk rendering animasi membutuhkan waktu yang lama.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
1 komentar:
cara ngatur mau render sampai brp detiknya bagaimana mas
Post a Comment